Arabic Club adalah wadah anak-anak Program Khusus MAN 1 Surakarta untuk mengembangkan kemampuan bahasa Arab dan menyalurkan hoby dan minatnya di bidang bahasa Arab. Club yang diikuti oleh siswa MAPK secara terbatas ini didirkan dua tahun yang lalu di bawah bimbingan Ust. Abdul Mutolib Al jabaly.
Terus Kegiatannya apa ?Arabic Club melakukan kegiatan rutin satu minggu sekali yang meliputi, Arabic Listening &Movie, diskusi, permainan peran, arabic game, arabic broadcasting, dan lain-lain. Di samping itu juga ada banyak agenda yang bersiafat tidak rutin seperti Arabic Drama, Arabic Cultural Day, Rihlah Ilmiah
dan lain-lain.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar